MBL WEBSITE KABAR BERITA TERKINI

GMNI Memasuki Usia ke-71: Mengokohkan Perjuangan Melawan Penjajahan Gaya Baru

BENGKULU, Mimbarline.com – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) merayakan hari jadinya yang ke-71 pada 23 Maret 2025. Sejak didirikan pada 23 Maret 1954, GMNI terus berperan sebagai garda terdepan dalam menjaga ritme gerakan kebangsaan dan menjadi pengawal ideologi Pancasila. Perjalanan panjang ini telah melahirkan banyak kader progresif dan revolusioner yang berkiprah di berbagai sektor kehidupan berbangsa dan bernegara.

Dalam momentum peringatan ini, GMNI mengusung tema “Bersatu Melawan Penjajahan Gaya Baru”, yang menyoroti bahaya Neo-Kolonialisme dan Imperialisme dalam bentuk baru, seperti dominasi teknologi informasi dan perang digital. Tema ini menjadi penting untuk didiskusikan, mengingat semakin kuatnya pengaruh kapitalisme global dalam berbagai aspek kehidupan. Sebagai organisasi kader dengan ideologi Marhaenisme, GMNI menegaskan komitmennya untuk melawan segala bentuk penindasan dan eksploitasi.

Ketua DPC GMNI Bengkulu, Julius Nainggolan, dalam pidatonya menegaskan bahwa peringatan Dies Natalis ini menjadi refleksi bagi GMNI untuk terus memperjuangkan cita-cita Bung Karno dalam mewujudkan Sosialisme Indonesia menuju masyarakat yang adil dan makmur.

“Kaderisasi adalah tombak utama GMNI dalam menjawab tantangan zaman. Regenerasi kader harus terus dijaga agar lahir pemuda-pemuda progresif dan revolusioner dalam perjuangan ke depan,” tegas Julius.

Momentum peringatan ke-71 tahun GMNI ini tidak hanya dirayakan di tingkat pusat, tetapi juga digalakkan dari tingkat komisariat hingga Dewan Pimpinan Pusat (DPP). DPC GMNI Bengkulu memastikan bahwa komisariat sebagai akar ideologis tetap menjadi wadah penggemblengan kader-kader Marhaenis yang siap mengimplementasikan perjuangan di berbagai bidang.

Dengan semangat juang yang terus membara, GMNI berkomitmen untuk tetap menjadi benteng ideologi dan kekuatan gerakan mahasiswa dalam menghadapi tantangan zaman. Perjuangan melawan penjajahan gaya baru bukan hanya tugas GMNI, tetapi juga panggilan bagi seluruh elemen bangsa yang mencita-citakan kedaulatan dan keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia. (.cwt)


2 responses to “GMNI Memasuki Usia ke-71: Mengokohkan Perjuangan Melawan Penjajahan Gaya Baru”

  1. 1xbet promo code sri lanka today Avatar

    Use 1XBET promo code: 1X200NEW for VIP bonus up to €1950 + 150 free spins on casino and 100% up to €130 to bet on sports. Register on the 1xbet platform and get a chance to earn even more Rupees using bonus offers and special bonus code from 1xbet. Make sports bets, virtual sports or play at the casino. Join 1Xbet and claim your welcome bonus using the latest 1Xbet promo codes. Check below list of 1Xbet signup bonuses, promotions and product reviews for sportsbook, casino, poker and games sections. To claim any of the 1Xbet welcome bonuses listed in above table we recommend using the 1Xbet bonus code at registration of your account. New customers will get a €130 exclusive bonus (International users) when registering using the 1Xbet promo code listed above. 1Xbet Sportsbook section is the main place where users hang out, with over 1000 sporting events to bet each day. There are multiple choices to go for, and the betting markets, for example for soccer matches, can even pass 300 in number, and that is available for both pre-match and live betting, which is impressive and puts it right next to the big names in the industry.

  2. Herminia Deckow Avatar

    A code promo 1xBet est un moyen populaire pour les parieurs d’obtenir des bonus exclusifs sur la plateforme de paris en ligne 1xBet. Ces codes promotionnels offrent divers avantages tels que des bonus de dépôt, des paris gratuits, et des réductions spéciales pour les nouveaux joueurs ainsi que les utilisateurs réguliers.code promo 1xbet senegal

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *